Atalanta Hadapi PSG 13 Agustus 2020

Jadwal TV
Bola.net--(KIBLATRIAU.COM)-- Panasnya akhir pekan kemarin masih belum hilang dari ingatan, tapi jangan keburu santai karena seperti biasa jadwal tengah pekan ini tak kalah serunya. Deretan partai dari babak perempat final Liga Europa dan Liga Champions bakal menjadi sajian utama pada tengah pekan ini.Tak hanya itu, jangan lewatkan pula laga menarik dari ajang lainnya. Langsung saja, inilah jadwal tayangan televisi nasional untuk periode 11 hingga 13 Agustus 2020 selengkapnya. BeIN Sports 1 dan 2 tersedia di MNC Vision, IndiHome, MNC Play, TransVision, Vidio Premier, dan K-Vision.Champions TV 1 dan 2 tersedia di Vidio Premier, Nex Parabola, IndiHome, dan Firstmedia.Usee Sports 1 dan 2 tersedia di IndiHome.
First Football tersedia di Firstmedia.FOX Sport, FOX Sport 2 dan FOX Sport 3 tersedia di MNC Vision, IndiHome, Firstmedia, dan K-Vision. Soccer Channel, MNC Sports 1, MNC Sports 2 tersedia di MNC Vision. Jadwal televisi ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.(Net/Hen)
SELASA, 11 AGUSTUS 2020
UEFA EUROPA LEAGUE
02:00 WIB - Manchester United vs FC Copenhagen - SCTV (Live)
02:00 WIB - Inter Milan vs Bayer Leverkusen - Champions TV Vidio Premier (Live)
A-LEAGUE
16:30 WIB - Melbourne City vs Adelaide United - beIN Sports 2 (Live)
RABU, 12 AGUSTUS 2020
UEFA EUROPA LEAGUE
02:00 WIB - Wolverhampton Wandrerers vs Sevilla - SCTV (Live)
02:00 WIB - Shakhtar Donetsk vs Basel - Champions TV Vidio Premier (Live)
MAJOR LEAGUE SOCCER
07:30 WIB - Portland Timbers vs Orlando City - beIN Sports 2 (Live)
A-LEAGUE
14:35 WIB - Perth Glory vs Western United - beIN Sports 2 (Live)
17:10 WIB - Western Sydney Wanderers vs Melbourne Victory - beIN Sports 2 (Live)
CHINESE SUPER LEAGUE
19:00 WIB - Beijing Guoan vs Hebei China Fortune - Mola TV (Live)
KAMIS, 13 AGUSTUS 2020
UEFA CHAMPIONS LEAGUE
02:00 WIB - Atalanta vs PSG - SCTV (Live)
A-LEAGUE
16:30 WIB - Newcastle Jets vs Wellington Phoenix - beIN Sports 2 (Live)
Tulis Komentar